ANTROPOLOGI BUDAYA

- ANTROPOLOGI BUDAYA -

       Semua orang dapat dipastikan mempelajari hasil daya cipta, karya dan karsa manusia sesamanya, baik yangberasal dari bangsa sendiri maupun berasal dari bangsa lain. Antropologi Budaya (Cultural anthropology) adalah cabang antropologi yang mempelajari hasil daya cipta, karya dan karsa manusia seperti yang terkandung dalam kebudayaan (Dagun, 2005: 58) karena itu perlu dikenal sebagai disiplin ilmu antropologi yang berfungsi sebagai terapan (applied) bagi peneliti kita. 
     
        Antropologi budaya muncul dan digagas oleh B. Taylor (Primitive Culture,1871). Seorang ahli antropologi bangsa Inggris yang mengatakan bahwa alat-alat pertama yang dipakai oleh manusia adalah lebih sederhana dari pada yang kemudian dan berpandangan bahwa dari bentuk sederhana mengalami evolusi kebudayaan menuju yang  lebih rumit dengan melalui tiga tahap yaitu liar, biadab, dan beradab (Suryono, 1985:417).










E.B. Taylor (1832-1917)
Levi Straus

Franz Boas

Levi Straus dan Franz Boas merupakan dua antropolog yang memiliki peran memanfaatkan data artistik di dalam studi antropologi.

Post a Comment for "ANTROPOLOGI BUDAYA"